Selasa, 12 Januari 2016

Cara Menginstal OpenShot pada Ubuntu

Melalui Terminal :

Pasti yang terbiasa menggunakan terminal akan menggunakan cara ini untuk melakukan instalasi openshot, karena memang lebih mudah. Tinggal mengetik saja, dan biarkan terminal yang bekerja. Langkah-langkahnya :

1. Pertama kita tambahkan ppa openshot di source list


sudo add-apt-repository ppa:jonoomph/openshot-edge

2.Setelah itu kita update source list

sudo apt-get update

3. Setelah itu baru kita install OpenShot nya

sudo apt-get install openshot

Tunggu sampai selesai, lalu kita bisa membuka aplikasinya melalui menu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar